Tag: Apa Perbedaan Disabilitas dan Difabel?

Mengenal Perbedaan Disabilitas dan Difabel

Tak sedikit orang yang belum mengetahui perbedaan disabilitas dan difabel, bahkan banyak yang menganggap sama kedua istilah tersebut. Lantas, apa perbedaan dari disabilitas dan difabel? Mari simak jawabannya berikut ini. Disabilitas dan difabel merupakan istilah yang menggambarkan keterbatasan seseorang untuk melakukan aktivitas tertentu. Meski secara garis besar sama, ada sedikit perbedaan di antara keduanya. Terkadang, salah […]